KREATIfITAS MAHASISWA

Kreatifitas mahasiswa merupakan potensi yang harus diasah karena tidak akan tumbuh dengan sendirinya. Kreatifitas dapat menjadi salah satu kunci sukses dalam mewujudkan cita-cita. Karena itu, mahasiswa hendaknya meningkatkan kapasitas keilmuan dan kepekaan terhadap masalah aktual dan mampu mengatasi masalah.
Berpikir kreatif adalah proses berpikir yg menghasilkan kreatifitas. Kreatifitas sangat penting untuk menyiasati segala keterbatasan yg kita miliki, memecahkan masalah pada berbagai aspek kehidupan, sekaligus menghasilkan peluang atau karya baru untuk memudahkan kehidupan kita. Kreatifitas merupakan bahan bakar yg menghasilkan energi atau gairah. Kreatifitas tidak terbatas pada kreativitas besar (big ‘C’) yg sifatnya mahakarya seperti lukisan Da Vinci. Ada pula yg namanya kreativitas kecil (litle ‘c’), yaitu kecerdikan yg di gunakan untuk memecahkan masalah sehari2.
Langkah-langkah meningkatkan kreatifitas, yaitu:
1.      Ubah cara berpikir dari negatif  ke positif
2.      Tulis secara detail mengenai situasi kesulitan yang di alami
3.      Selalu bertanya
4.      Bertindak (take  action)
5.      Mencari sudut pandang lain
6.      Menciptakan sesuatu
7.      Mencari informasi sebanyak-banyaknya
8.      Disiplin
9.      Tidur
10.  Bicarakan dengan seseorang yang tidak berkaitan sama sekali dengan situasi yang di alami
11.  Ambil sesuatu apapun dan katakana pada diri anda
12.  Bayangkan solusi ideal dimana tidak ada batasan sama sekali
13.  Bentuk karton menurut orang yang terlibat dalam situasi permasalahan dan masalah2nya
14.  Capturing
15.  Surrounding
16.  Challenging
17.  Broadening
18.  Jangan biarkan kritik menghalangi kreatifitas
19.  Jangan takut gagal (Budisuada, Manajemen Proyek Indonesia)
”Diharapkan, mahasiswa tidak hanya pandai menulis, tetapi juga harus dilatih mendengarkan orang lain bicara dan memformulasikannya secara kreatif,”

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *