Produk-produk Pendanaan Bank

Sumber-sumber dana bank adalah usaha bank dalam memperoleh dana dalam rangka membiaya kegiatan operasinya.
Sesuai dengan fungsi bank sebagai lembaga keuangan di mana kegiatan sehari-harinya adalah bergerak di bidang keuangan, maka sumber-sumber dana juga tidak terlepas dari bidang keuangan.
Untuk menopang kegiatan bank sebagai penjual uang (memberikan pinjaman), bank harus lebih dulu membeli uang (menghimpun dana) sehingga dari selisih bunga tersebutlah bank memperoleh keuntungan.

Sumber dana yang dapat dipilih disesuai dengan penggunaan dana. Sumber-sumber dana yang ada dapat diperoleh dari sumber modal sendiri atau modal pinjaman dari masyarakat luas atau lembaga keuangan lainnya.
Adapun jenis sumber-sumber dana bank tersebut :
1.Dana Pihak I, yang bersumber dari bank itu sendiri
2.Dana Pihak II, yang bersumber dari lembaga keuangan lain
3.Dana Pihak III, yang berasal dari masyarakat

>

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *