Inovasi Smart Trash Bin Mahasiswa Akhir Prodi Teknologi Komputer

Sebagai salah langkah untuk meningkatkan kesadaran membuang sampah pada tempatnya sedari dini,

dari Prodi Teknologi Komputer membuat Tugas Akhir Smart Trash Bin. Memanfaatkan perkembangan

Microcontroller mahasiswa tingkat akhir Luqman Hakim Muchamad Lukman Hakim (11180022) membuat

sampah yang dapat membuka dan menutup secara otomatis. Bak sampah akan membuka secara otomatis

jika pada jarak tertentu terdeteksi sampah yang akan dibuang, dan secara otomatis akan tertutup jika sampah

sudah masuk kedalamnya.

Dengan teknologi ini juga dapat mengetahui berat sampah jika sudah penuh maka akan tempat sampah akan

mengeluarkan peringatan jika tempat sampah telah penuh.

Leave a Comment