Perkembangan pemasaran berbasis digital di Indonesia telah mengalami pertumbuhan yang pesat dalam beberapa tahun terakhir. Peningkatan aksesibilitas internet dan penetrasi perangkat mobile telah mendorong perubahan besar dalam perilaku konsumen dan pola konsumsi di Indonesia. Multimedia memainkan peran yang sangat penting dalam pemasaran modern. Ini mencakup penggunaan kombinasi elemen-elemen seperti teks, gambar, audio, video, animasi, dan interaksi untuk menyampaikan pesan pemasaran kepada khalayak target. Dalam konteks pemasaran, multimedia digunakan untuk meningkatkan daya tarik dan efektivitas komunikasi, serta menciptakan pengalaman yang lebih menarik dan interaktif bagi konsumen.

Program Studi Manajemen Pemasaran Internasional Politeknik NSC Surabaya pada hari jum’at, 16 Juni 2023 melakukan Kunjungan Industri ke CV. Cakrawala Creative Malang. Kedatangan mahasiswa di pagi hari langsung disambut oleh tim Cakrawala Creative. Acara diawali dengan Sambutan Ketua Panitia dari mahasiswa MPI Ahmad Faisol, Sambutan Dosen Pembimbing, dan Sambutan Kaprodi MPI Ibu Nina Triolita, S.E., M.M. Diikuti oleh sekitar 22 Mahasiswa dari Program Studi Manajemen Pemasaran Internasional Politeknik NSC Surabaya.

Cakrawala Creative merupakan perusahaan yang menciptakan karya-karya video dengan memberikan ide dan konsep yang kreatif dalam pembuatan   Video Profile, Video Safety Briefing / Induction, Video Comercial (TVC), Video Live  Multicam,Video Event Documentation, dll. Dalam acara kunjungan industri ini mahasiswa mendapatkan banyak sharing pengalaman dari Owner Cakrawala Creative Bapak Elang Baskoro yang dapat memotivasi para mahasiswa yang mayoritas generasi milenial untuk dapat memulai bisnis di Usia Muda. Salah satu hal menarik yang beliau sampaikan adalah beliau mengawali bisnisnya dengan banyak melakukan sedekah keahlian beliau ke beberapa relasi yang akhirnya dapat berbuah pada bisnis yang berkembang pesat dan memiliki beberapa kepercayaan dari berbagai perusahaan besar di Indonesia. Meskipun diawali dengan pembuatan video-video pada saat acara wedding pada saat awal memulai bisnis, namun dari hal tersebut mampu menumbuhkan banyak inspirasi untuk dapat membuat berbagai video kreatif yang menghasilkan karya dengan harga jual tinggi.

Pentingnya perusahaan  multimedia dalam kegiatan  pemasaran pemasaran setiap perusahaan dapat menjadi hal penting salah satunya seperti :

  • Menarik Perhatian: Multimedia mampu menarik perhatian dengan visual yang menarik dan menarik. Penggunaan gambar, video, dan animasi yang menarik dapat membantu menonjolkan produk atau layanan yang dipasarkan dan mengundang minat konsumen.
  • Meningkatkan Keterlibatan: Dengan menggunakan multimedia, pemasar dapat menciptakan pengalaman yang lebih interaktif dan menarik bagi konsumen. Misalnya, konten video yang menarik dan informatif dapat membantu menarik minat konsumen dan meningkatkan keterlibatan mereka dengan merek atau produk yang dipasarkan.
  • Meningkatkan Pemahaman: Multimedia memungkinkan penyampaian pesan yang lebih jelas dan terperinci. Dalam bentuk video, audio, atau gambar yang dijelaskan dengan teks, pemasar dapat menggambarkan fitur dan manfaat produk atau layanan secara lebih baik, sehingga memungkinkan konsumen memahami dan menilai dengan lebih baik sebelum membuat keputusan pembelian.
  • Meningkatkan Daya Ingat: Pesan pemasaran yang disampaikan melalui multimedia memiliki tingkat daya ingat yang lebih tinggi daripada teks biasa. Kombinasi visual, suara, dan interaksi dapat membantu menciptakan pengalaman yang berkesan bagi konsumen, yang kemudian meningkatkan kemungkinan mereka mengingat merek atau produk di masa depan.
  • Memperluas Jangkauan: Dalam era digital, multimedia memungkinkan pemasar untuk mencapai khalayak yang lebih luas melalui platform-platform online. Konten multimedia dapat dibagikan secara mudah melalui media sosial, situs web, atau platform berbagi video, yang memungkinkan merek atau produk untuk mencapai audiens yang lebih besar dan beragam.
  • Meningkatkan Tingkat Konversi: Penelitian telah menunjukkan bahwa penggunaan multimedia dalam pemasaran dapat meningkatkan tingkat konversi. Konten multimedia yang menarik dan relevan dapat membantu menggugah minat konsumen, membangun kepercayaan, dan mempengaruhi mereka untuk melakukan tindakan tertentu, seperti membeli produk atau mendaftar untuk layanan.
  • Meningkatkan Citra Merek: Multimedia dapat membantu membangun citra merek yang kuat dan positif. Dengan menggunakan elemen visual yang konsisten dan menarik, pemasar dapat membentuk persepsi konsumen terhadap merek, menciptakan hubungan emosional, dan meningkatkan kesadaran merek.

Antusiasme mahasiswa dalam menyimak paparan sharing ilmu dari Bapak Elang baskoro terlihat dengan adanya beberapa pertanyaan yang disampaikan oleh mahasiswa. Acara ditutup dengan penyerahan Plakat sebagai cenderamata dari Politeknik NSC Surabaya oleh Ibu Nina Triolita, S.E., M.M. kepada Owner Cakrawala Creative Bapak elang Baskoro. Semoga dengan adanya kegiatan kunjungan Industri di Perusahaan Multimedia ini dapat memberikan wawasan dan pengetahuan mahasiswa dalam bidang pemasaran di Perusahaan Multimedia.

Author : Nina Triolita, S.E., M.M.

Categories: Berita

0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *

https://fjot.anfe.fr/js/https://www.chiesadellarte.org/https://www.rollingcarbon.org/https://www.savebugomaforest.org/https://www.sigmaslot-profil.com/https://www.doxycycline365.com/https://thailottonew.site/https://hipnose.in/https://tennishope.orghttps://serenityprime.net/http://103.165.243.97/doc/git/https://bundamediagrup.co.id/depo10k/https://bundamediagrup.co.id/akun/demo/https://loa.tsipil-uii.ac.id/sg-gacor/http://snabm.unim.ac.id/depo-10k/http://snabm.unim.ac.id/lib/slot-maxwin/http://103.165.243.97/doc/sign/slot-thailand/https://appv2.tanahlautkab.go.id/doc/unsign/http://mysimpeg.gowakab.go.id/mysimpeg/maxwin/https://ijatr.polban.ac.id/toto/https://loa.tsipil-uii.ac.id/scatter-hitam/https://ijatr.polban.ac.id/docs/https://simba.cilacapkab.go.id/idnslot/https://ppid.cimahikota.go.id/image/slot-gacor-hari-ini/https://sigmawin88.comhttps://mpp.bandung.go.id/assets/thailand/https://perijinan.blitarkota.go.id/data/toto-slot/https://simba.cilacapkab.go.id/db/toto-slot/https://simba.cilacapkab.go.id/vendor/https://perijinan.blitarkota.go.id/assets/jp-gacor/https://perijinan.blitarkota.go.id/data/depo-10k/https://simba.cilacapkab.go.id/api/demo/https://simba.cilacapkab.go.id/api/http://103.165.243.97/doc/sv388/http://103.165.243.97/doc/thailand/https://www.remap.ugto.mx/pages/slot-luar-negeri-winrate-tertinggi/http://www.inmedsur.cfg.sld.cu/docs/https://waper.serdangbedagaikab.go.id/storage/idn/https://bakesbangpol.katingankab.go.id/uploads/pulsahttps://conference.stikesalifah.ac.id/thailand/https://lpm.instidla.ac.id/wp-includes/block-patterns/