Berita
UMKM FESTIVAL 2022
Pada hari Jumat sore hingga malam hari tanggal 4 November 2022 telah diselenggarakan UMKM Festival 2022 di Wisma Lidah Kulon Surabaya. Proyek ini diselenggarakan oleh para mahasiswa program studi sarjana terapan manajemen pemasaran internasional dan program studi diploma 3 administrasi bisnis NSC. Menurut Octavia Chrisna, penanggung jawab dan humas proyek Read more…