Penggolongan Biaya/Beban BPR

Biaya Keuangan Biaya keuangan adalah semua biaya yang terjadi pada BPR dalam melaksanakan fungsi keuangan (penghimpunan dana). Contoh beban bunga, beban promosi dana. Biaya Non Keuangan Biaya keuangan adalah semua biaya yang terjadi pada BPR dalam melaksanakan fungsinya diluar fungsi penghimpunan dana. Contoh beban penyusutan, beban personalia, dll. Definisi Biaya Read more…

Pengendalian Bank Budgeting

 BANK BUDGETING adalah cetak biru (blue print) dari BANK  yang dipaparkan dalam format standar bisnis yang masuk akal yang: Memuat Visi strategis BANK Dapat digunakan sebagai alat komunikasi internal dan eksternal Berguna sebagai sarana penilaian kebutuhan modal Merupakan alat untuk merencanakan, mengukur, dan memperbaiki kinerja Dapat dijadikan dasar pengambilan keputusan Read more…

Prinsip Akuntansi

Prinsip akuntansi adalah kaidah keputusan umum yang mengatur atau mendasari perkembangan teknis akuntansi. Akuntansi memiliki 4 prinsip utama yaitu:1. Prinsip biaya (cost principles), bahwa harta  harus dicatat pada biaya perolehannya2. Prinsip pengakuan pendapatan (revenue recognition), bahwa pendapatan harus diakui pada periode terjadinya.3. Prinsip penandingan pendapatan dan biaya (matching), bahwa pendapatan Read more…

Peluang Kerja Akuntansi Untuk Selamanya

                  Akuntansi merupakan jurusan yang memiliki potensi peluang kerja yang sangat luas dan untuk selamanya. mengapa demikian? karena kita tahu bahwa setiap perusahaan atau kantor mau yang kecil maupun besar membutuhkan akuntan untuk menangani masalah keuangannya. Kita bisa kerja di Bank, di Rumah sakit, di Kantor Perpajakan, di Perusahaan – Read more…

Sejarah Akuntansi

                      Akuntansi sebagai suatu seni yang mendasarkan pada logika matematik – sekarang dikenal sebagai “pembukuan berpasangan” (double-entry bookkeeping) – sudah dipahami di Italia sejak tahun 1495 pada saat Luca Pacioli (1445 – 1517), yang juga dikenal sebagai Friar (Romo) Luca dal Borgo, mempublikasikan bukunya tentang “pembukuan” di Venice. Buku Read more…

Akademik

Akuntansi@Politeknik_NSC  Program Studi D3 Akuntansi mendidik sumberdaya manusia untuk dapat mengaplikasikan praktik-praktik akuntansi yang benar. Sasaran profesi yang dituju lulusan program studi D3 Akuntansi adalah teknisi akuntansi dan penyelia akuntansi yang sangat dibutuhkan dunia usaha dan industri. Pada program studi ini juga diberikan pengetahuan yang mendalam tentang peraturan perpajakan sehingga Read more…