Program Studi Diploma IV Manajemen Pemasaran Internasional Politeknik NSC Surabaya memposisikan diri untuk menyelenggarakan pendidikan yang lebih fokus dalam menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan pada manajemen pemasaran internasional yang up to date, ekspor import dan international trade.
Program Diploma IV atau disebut S1 Terapan setara gelar level 6 KKNI dan berada di jalur Vokasi, memiliki orientasi kurikulum yang menekankan pada praktek dan berbasis pengembangan keahlian. Diharapkan lulusan DIV bisa memiliki kemampuan praktis dan wawasan tentang kerja lapangan yang lebih mantap, sehingga mudah masuk ke dunia kerja. Program Studi DIV Manajemen Pemasaran Internasional merupakan program studi baru yang berkomitmen untuk menghasilkan sumber daya manusia yang mempunyai kemampuan teknis dan manajerial di bidang manajemen pemasaran internasional.
Menjadi program studi vokasi sarjana terapan yang unggul dalam pendidikan dan pengembangan tenaga-tenaga profesional dibidang Manajemen Pemasaran Internasional yang berkualitas, siap bekerja dan berdaya saing global
Mencetak profil lulusan di dalam empat kriteria;
Capaian Pembelajaran :
Penyerapan Lulusan :
SEMESTER 1 | SEMESTER 2 |
---|---|
Pendidikan Agama Manajemen Bisnis Bahasa Indonesia English Communication Manajemen Pemasaran Pendidikan Pancasila Basic Selling and Communication Skill Computer for Business Application |
Pendidikan Kewarganegaraan English for Correspondence Riset Pasar Pelayanan Prima Etika Bisnis Statistika Bisnis Manajemen Keuangan Selling Skill |
SEMESTER 3 | SEMESTER 4 |
Customer Complain Internet, Web, and Design English Coversation Integrated Marketing Communication Perilaku Konsumen Design Product and Packaging Manajemen Lembaga Keuangan & Perbankan Sales Plan |
Cross Culture Management Bahasa Mandarin 1 Manajemen Pemasaran Internasional Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) Pasar Modal Problem Solving Proyek Perencanaan Pemasaran Sistem Informasi Manajemen (SIM) |
SEMESTER 5 | SEMESTER 6 |
Bahasa Mandarin 2 Marketing Plan Manajemen Pemasaran Jasa Kepuasan Pelanggan Ekspor-Impor Sistem Informasi Pemasaran (SIP) K3 E- Marketing |
Kepemimpinan Riset Operasional Bisnis (ROB) Entrepreneurship Loyalitas Pelanggan Manajemen Rantai Pasokan Customer Relationship Manajemen (CRM) Workshop Pemasaran Meeting, Incentive, Convention, Exhibition (MICE) |
SEMESTER 7 | SEMESTER 8 |
Interpersonal Skill Metodologi Penelitian Bisnis Sistem Evaluasi Kinerja dan Kompensasi Equal Employment Opportunity (EEO) Strategic Brand Management Brand Community Sistem Application & Product (SAP) Studi Kelayakan Bisnis |
Praktik Kerja Lapangan (PKL) Tugas Akhir (TA) |
1. Ryan Pramuditha, S.E., M.M.
2. Ahmad Dzul Fikri Budi Kusworo, S.E., M.M.
3 Ajrina Valentine Marhadyta, S.AB. M.AB.
4 Dewi Sriana, S.E., M.M.
5 Ami Prasetya Pribadi, S.E., M.M.
6 Nina Triolita, S.E., M.M.
7 Evada El Ummah Khoiro, S.AB., M.AB.